⇡ Sistem Operasi

Paket Buku Komplit: Ubuntu From Zero Edisi 1 + Edisi 2 + Edisi 3 (3 Buku Cetak + 3 CD/DVD)

212,000 Rp.199,980 (maaf kosong)

Linux itu susah, tidak menarik, tampilannya jelek, penuh dengan perintah yang harus diketik...bla..bla.. bla... Tunggu dulu, sudahkah Anda mengenal dan mencoba ubuntu ? Distro linux yang satu ini merupakan distro linux yang sangat terkenal diantara distro-distro lainnya, dipakai untuk urusan main-main sampai urusan yang sangat serius dan penting seperti web server, file server firewall dan lain sebagainya. Penerbit: Jasakom

Ubuntu memang sistem operasi gratis namun tidak semua yang gratis itu biasa-biasa saja atau bahkan tidak bisa mengalahkan sistem operasi berbayar. Ubuntu adalah contohnya ! Buku ini akan menunjukkan kepada Anda bagaimana ubuntu bisa unggul dalam berbagai hal terutama dalam segi visual efek yang semuanya gratis untuk didapatkan. Pernah melihat layar yang terbakar oleh api dan desktop berbentuk kubus 3D ? Ah, itu masih belum ada apa-apanya. Pada buku ini, Anda akan mempelajari banyak hal yang dasyat pada ubuntu, diantaranya adalah : * Bagaimana menginstall OS seperti Microsoft Windows didalam mesin ubuntu * Bagaimana menginstall Aplikasi Windows seperti Microsoft Office didalam ubuntu * Bagaimana mempermak tampilan ubuntu Anda sehingga mirip Windows 7 * Bagaimana membuat dekstop Anda kebanjiran atau kebakaran * Bagaimana mengeksploitasi tampilan dan visual efek pada ubuntu * Dan masih banyak bagaimana bagaimana Lainnya YANG TIDAK PERNAH ANDA BAYANGKAN SEBELUMNYA! Buku ini merupakan seri lanjutan dari buku yang berjudul “ubuntu : from zero...” yang juga bisa dibaca tanpa melalui buku pertama bila Anda telah memiliki dasar pengetahuan tentang Linux. Buku kedua ini akan menitik beratkan pembahasan tentang modifikasi tampilan, visual efek dan berbagai macam pernak-pernik lainnya yang akan membuat Anda semakin jatuh cinta pada ubuntu. Judul ubuntu 2 : from zero Penulis Eri Bowo ISBN 978-979-1090-44-5 CD Ya eLearning Tidak Index Tidak Halaman 214 Level Semua Level PERINGATAN PENULIS: Menggunakan Ubuntu dapat menyebabkan ketagihan, mata berair (karena kelamaan didepan komputer), kekaguman mendadak, jatuh cinta, hingga bangga yang berlebihan...(karena komputernya jadi keren banget). Penulis tidak bertanggung jawab atas efek samping yang ditimbulkan karena buku ini....

Melanjutkan eksplorasi pada sistem operasi Ubuntu, pada buku ini kita akan bermain-main dengan sistem dari ubuntu itu sendiri agar Anda semakin memahami dan bisa mengendalikan sistem operasi yang akan digunakan sehari-hari ini. Pada buku ini kita akan mencoba untuk meng-compile sebuah source program sehingga siap pakai pada mesin Ubuntu, mengubah mount point sehingga tidak lagi terletak pada direktori /media, pembahasan lanjutan tentang swap, pembahasan lanjutan tentang managemen user, mengutak-ngatik sudoers dan masih banyak lagi bahasan-bahasan yang akan memacu adrenalin Anda..:). So....siapkan kopi, cemilan dan kencangkan ikat pinggang Anda, lalu bersiap-siaplah untuk masuk lebih dalam ke dimensi Ubuntu..... PERINGATAN PENULIS: Menggunakan Ubuntu dapat menyebabkan ketagihan, mata berair (karena kelamaan didepan komputer), kekaguman mendadak, jatuh cinta, hingga bangga yang berlebihan...(karena komputernya jadi keren banget). Penulis tidak bertanggung jawab atas efek samping yang ditimbulkan karena buku ini....

PAKET KOMPLIT 3 BUKU CETAK, PLUS 3 CD/DVD. BELAJAR LINUX UBUNTU DARI NOL SAMPAI MAHIR!!! DISUSUN TERATUR DAN SISTEMATIS

Cara Beli ⇢
Lokasi Toko Kami ⇢
copywrong all rights reversed - © 2005-2030
no reg, no bs
Jual Paket Buku Komplit: Ubuntu From Zero Edisi 1 + Edisi 2 + Edisi 3 (3 Buku Cetak + 3 CD/DVD) ★★★★★ beli di Toko Baliwae Linux, Shop Baliwae Linux di Denpasar Bali